MITO Electric Air Fryer ADF-40A adalah solusi praktis bagi Anda yang ingin menikmati makanan sehat dengan sedikit atau tanpa minyak. Air fryer ini di lengkapi dengan teknologi terkini dan di rancang dengan kapasitas 4 liter, cukup untuk memenuhi kebutuhan keluarga.
Spesifikasi MITO Electric Air Fryer ADF-40A
Fitur |
|
Konsumsi Daya | 150 Watt – 700 Watt |
Voltase | 220-240 V |
Lain-lain |
|
Harga Produk:
MITO Electric Air Fryer ADF-40A tersedia dengan harga terjangkau mulai dari Rp 705.000 hingga Rp 925.000, tergantung tempat pembelian dan promo yang berlaku. Dengan fitur-fitur unggulannya, alat ini menjadi pilihan tepat bagi Anda yang ingin memasak makanan sehat dengan mudah dan juga efisien.
Keunggulan MITO Electric Air Fryer ADF-40A
Berikut adalah keunggulan yang di tawarkan MITO Electric Air Fryer ADF-40A:
1. Kapasitas 4 Liter yang Ideal
Air fryer ini memiliki kapasitas 4 liter, ideal untuk memasak berbagai jenis makanan dalam porsi besar. Kapasitas ini cocok untuk keluarga dengan 3-5 anggota atau saat Anda menjamu tamu.
2. Teknologi Rapid Air Circulation
MITO ADF-40A menggunakan teknologi Rapid Air Circulation yang memungkinkan udara panas bersirkulasi secara merata di dalam air fryer. Teknologi ini memastikan makanan matang dengan sempurna, renyah di luar, dan juga lembut di dalam tanpa perlu banyak minyak.
3. Multifungsi untuk Berbagai Masakan
Air fryer ini tidak hanya di gunakan untuk menggoreng, tetapi juga bisa:
- Memanggang ayam atau daging.
- Membuat kue.
- Memanaskan makanan.
- Menggoreng camilan seperti kentang atau nugget.
Dengan satu perangkat, Anda dapat menyiapkan berbagai jenis makanan dengan mudah.
Baca Juga : Han River Air Fryer Mini HRAF04BK 3.5 L Teknologi Canggih
4. Pengaturan Suhu dan Waktu yang Fleksibel
Di lengkapi dengan knob pengatur suhu hingga 200°C dan juga timer hingga 30 menit, MITO ADF-40A memberikan fleksibilitas dalam memasak berbagai jenis makanan. Anda bisa menyesuaikan pengaturan sesuai dengan kebutuhan resep.
5. Hemat Energi
MITO Electric Air Fryer ADF-40A hanya membutuhkan daya sekitar 650-750 watt, sehingga tergolong hemat energi di bandingkan alat masak listrik lainnya. Cocok untuk penggunaan sehari-hari tanpa khawatir tagihan listrik melonjak.
6. Desain Modern dan Kompak
MITO ADF-40A hadir dengan desain modern dan juga warna elegan yang cocok untuk dapur masa kini. Ukurannya kompak, sehingga tidak memakan banyak ruang di meja dapur Anda.
7. Material Berkualitas dan Aman
Air fryer ini terbuat dari material BPA-free yang aman untuk makanan. Selain itu, bagian dalamnya di lapisi dengan anti lengket berkualitas tinggi yang memudahkan proses pembersihan.
8. Memasak Sehat dengan Sedikit Minyak
Dengan teknologi canggihnya, MITO ADF-40A memungkinkan Anda memasak makanan favorit dengan lebih sehat. Hanya membutuhkan sedikit atau tanpa minyak, sehingga makanan memiliki kandungan lemak lebih rendah, tetapi tetap lezat.
9. Mudah di Gunakan dan di Bersihkan
Desain antarmuka yang sederhana membuat MITO ADF-40A mudah di gunakan, bahkan oleh pemula sekalipun. Selain itu, keranjang memasak yang dapat di lepas membuat proses pembersihan menjadi lebih cepat dan juga efisien.
10. Harga Terjangkau dengan Kualitas Terbaik
Di bandingkan air fryer lain di kelasnya, MITO ADF-40A menawarkan harga yang terjangkau tanpa mengorbankan kualitas. Ini menjadikannya pilihan yang ekonomis untuk melengkapi kebutuhan dapur Anda.
Kesimpulan
MITO Electric Air Fryer ADF-40A perangkat memasak yang multifungsi, hemat energi, dan mendukung gaya hidup sehat. Dengan berbagai fitur unggulan seperti teknologi Rapid Air, pengaturan suhu yang fleksibel, dan desain modern, air fryer ini menjadi solusi tepat untuk kebutuhan memasak praktis dan juga sehat di rumah.